Sensa Hotel, sebuah hotel yang terletak di Mall Cihampelas Walk, Bandung ingin mendesain ulang website yang sudah ada.
SOLUSI KAMI
Website yang modern, responsif, dan clean. Website ini juga menyediakan pemesanan kamar secara online:
- Ketersediaan dan harga jenis Kamar
- Tarif kamar selama low season, middle season dan high season
- Tarif hari kerja dan tarif akhir pekan
- Dapat menambahkan Diskon dan harga khusus
- Terintegrasi dengan Payment Gateway untuk berbagai metode pembayaran: Kartu Kredit, Virtual Account, dll.
- Sistem backend yang intuitif untuk mengelola Reservasi dan Ketersediaan Ruangan